Bagaimana Menjadi Kuat dalam Tuhan
Dari Gospel Translations Indonesian
(←Membuat halaman berisi '{{Info|How to Be Strong in the Lord}} Hi Claryssa, This is the page for your upload. Thanks for working on this translation!! Kathy') |
|||
Baris 1: | Baris 1: | ||
{{Info|How to Be Strong in the Lord}} | {{Info|How to Be Strong in the Lord}} | ||
+ | |||
- | + | <br> | |
+ | |||
- | + | == Bagaimana Menjadi Kuat dalam Tuhan == | |
- | + | 1. “'''''Sukacita''' Tuhan adalah kekuatanmu''” (Nehemia 8:10). | |
+ | |||
+ | |||
+ | Tidakkah baik menjadi milik Allah yang menjadikan kegembiraan jalan menuju kekuatan? Setan adalah allah yang sangat muram. Tetapi Yesus berkata, “Bersukacitalah pada waktu itu dan bergembiralah, sebab sesungguhnya, upahmu besar di sorga” (Lukas 6:23). Setan tidak tahan terhadap nyanyian pujian orang-orang kudus. (Mengetahui hal ini, dia membuat "komedi musik" pengganti yang bukan merupakan pujian hati orang-orang yang bahagia, melainkan gerutuan dan erangan dan jeritan orang-orang yang tidak memiliki damai sejahtera.) Saya telah melihat Setan kehilangan arah karena nyanyian pujian orang-orang Kristen yang berpengharapan. Dan saya tahu, bahwa dalam kehidupan saya sendiri, menemukan langkah untuk menyelesaikan perlombaan berarti menemukan kembali sukacita dari Tuhan, lagi dan lagi. Sukacita adalah kekuatan yang dahsyat. <br> <br> | ||
+ | |||
+ | 2. “''Kita bermegah akan '''pengharapan''' menerima kemuliaan Allah''” (Roma 5:2). | ||
+ | |||
+ | |||
+ | Ada sukacita yang datang dari apa yang kita miliki sekarang—pengampunan atas dosa, persekutuan dengan Allah, kehidupan yang penuh tujuan, penyembahan, persekutuan, terbitnya matahari, tenggelamnya matahari, teman-teman dan keluarga yang berarti. Tetapi kenyataan yang sederhana dan menyakitkan adalah “manusia lahiriah kami semakin merosot” (2 Korintus 4:16); kami “ditindas dalam segala hal... habis akal... dianiaya... dihempaskan" (2 Korintus 4:8-9); dan kita yang memiliki roh “juga mengeluh dalam hati kita sambil menantikan pengangkatan sebagai anak, yaitu pembebasan tubuh kita” (Roma 8:23). Oleh karena itu, jika kita ingin memiliki sukacita yang tak tergoyahkan dalam hidup ini, sukacita itu haruslah berada “dalam pengharapan”. “Karena dalam pengharapan inilah kita diselamatkan. Saat ini, pengharapan yang dilihat bukan pengharapan lagi. Sebab, bagaimana orang masih mengharapkan apa yang dilihatnya? Tetapi, jika kita mengharapkan apa yang tidak kita lihat, kita menantikannya dengan tekun”---dan dengan sukacita (Roma 8:24f). Karena itu ”Bersukacitalah dalam pengharapan!” (Roma 12:12). | ||
+ | | ||
+ | |||
+ | | ||
+ | |||
+ | |||
+ | 3. “''Dan Ia akan menghapus segala air mata dari mata mereka, dan maut tidak akan ada lagi; atau ratap tangis, sebab segala sesuatu yang lama itu telah berlalu... Dan kota itu tidak memerlukan matahari dan bulan untuk menyinarinya, sebab kemuliaan Allah meneranginya dan Anak Domba itu adalah lampunya.''” (Wahyu 21:4, 23). | ||
+ | |||
+ | |||
+ | Inilah pengharapan kita. Suatu hari, kemuliaan Allah akan tampil dalam penciptaan baru dan menghapus segala kejahatan, segala rasa sakit dan semua kesedihan dan semua ketakutan dan semua rasa bersalah. Semua ketaatan dan kesetiaan akan dipulihkan dan diberi upah. Segala penyangkalan diri dan penderitaan dalam iman akan diganti dan dibayar 100 kali lipat. | ||
+ | | ||
+ | |||
+ | “Ia, yang tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri, tetapi yang menyerahkan-Nya bagi kita semua, bagaimanakah mungkin Ia tidak mengaruniakan segala sesuatu kepada kita bersama-sama dengan Dia?” (Roma 8:32). Semua yang dimiliki Allah akan menjadi warisan bagi anak-anak-Nya, untuk menjadi kesenangan mereka yang abadi. <br> | ||
+ | |||
+ | |||
+ | <br> | ||
+ | 4. “''Akupun tidak berhenti [mengucap syukur] supaya Ia menjadikan mata hatimu terang, agar kamu mengerti pengharapan apakah yang terkandung dalam panggilan-Nya: betapa kayanya kemuliaan bagian yang ditentukan-Nya bagi orang-orang kudus''” (Efesus 1:16-18). | ||
+ | |||
+ | |||
+ | Tantangan terbesar bagi kita sekarang adalah untuk mengenal kemuliaan pengharapan kita. Untuk melihatnya dengan mata hati dan bukan hanya berpikir tentang hal itu dengan pemikiran kita saja. Ini adalah pertempuran spiritual yang dahsyat. pp Allah mengatakan bahwa "dengan melihat kita tidak akan melihat dan dengan mendengar kita tidak akan mendengar.” Marilah kita berdoa dengan segenap hati kita bahwa Allah yang berkata “Jadilah terang,” akan bersinar dalam hati kita “supaya kita beroleh terang dari pengetahuan tentang ''kemuliaan Allah yang nampak pada wajah Kristus” (2 Korintus 4:6)'' | ||
+ | |||
+ | |||
+ | <br>'''Ringkasan''' | ||
+ | |||
+ | |||
+ | <br>Berdoalah untuk matamu > lihatlah kemuliaan Allah > berpengharapanlah dalam kemuliaan itu > bersukacitalah dalam pengharapan > kuatlah dalam sukacita. <br> <br>Dalam uluran tangan karena Allah besertamu, | ||
+ | | ||
+ | |||
+ | |||
+ | |||
+ | Pastor John | ||
+ | <br> |
Revisi per 05:49, 13 Juli 2010
Oleh John Piper
Mengenai Peperangan Rohani
Bagian dari seri Taste & See
Terjemahan oleh Claryssa Suci Puspa Dewi
Bagaimana Menjadi Kuat dalam Tuhan
1. “Sukacita Tuhan adalah kekuatanmu” (Nehemia 8:10).
Tidakkah baik menjadi milik Allah yang menjadikan kegembiraan jalan menuju kekuatan? Setan adalah allah yang sangat muram. Tetapi Yesus berkata, “Bersukacitalah pada waktu itu dan bergembiralah, sebab sesungguhnya, upahmu besar di sorga” (Lukas 6:23). Setan tidak tahan terhadap nyanyian pujian orang-orang kudus. (Mengetahui hal ini, dia membuat "komedi musik" pengganti yang bukan merupakan pujian hati orang-orang yang bahagia, melainkan gerutuan dan erangan dan jeritan orang-orang yang tidak memiliki damai sejahtera.) Saya telah melihat Setan kehilangan arah karena nyanyian pujian orang-orang Kristen yang berpengharapan. Dan saya tahu, bahwa dalam kehidupan saya sendiri, menemukan langkah untuk menyelesaikan perlombaan berarti menemukan kembali sukacita dari Tuhan, lagi dan lagi. Sukacita adalah kekuatan yang dahsyat.
2. “Kita bermegah akan pengharapan menerima kemuliaan Allah” (Roma 5:2).
Ada sukacita yang datang dari apa yang kita miliki sekarang—pengampunan atas dosa, persekutuan dengan Allah, kehidupan yang penuh tujuan, penyembahan, persekutuan, terbitnya matahari, tenggelamnya matahari, teman-teman dan keluarga yang berarti. Tetapi kenyataan yang sederhana dan menyakitkan adalah “manusia lahiriah kami semakin merosot” (2 Korintus 4:16); kami “ditindas dalam segala hal... habis akal... dianiaya... dihempaskan" (2 Korintus 4:8-9); dan kita yang memiliki roh “juga mengeluh dalam hati kita sambil menantikan pengangkatan sebagai anak, yaitu pembebasan tubuh kita” (Roma 8:23). Oleh karena itu, jika kita ingin memiliki sukacita yang tak tergoyahkan dalam hidup ini, sukacita itu haruslah berada “dalam pengharapan”. “Karena dalam pengharapan inilah kita diselamatkan. Saat ini, pengharapan yang dilihat bukan pengharapan lagi. Sebab, bagaimana orang masih mengharapkan apa yang dilihatnya? Tetapi, jika kita mengharapkan apa yang tidak kita lihat, kita menantikannya dengan tekun”---dan dengan sukacita (Roma 8:24f). Karena itu ”Bersukacitalah dalam pengharapan!” (Roma 12:12).
3. “Dan Ia akan menghapus segala air mata dari mata mereka, dan maut tidak akan ada lagi; atau ratap tangis, sebab segala sesuatu yang lama itu telah berlalu... Dan kota itu tidak memerlukan matahari dan bulan untuk menyinarinya, sebab kemuliaan Allah meneranginya dan Anak Domba itu adalah lampunya.” (Wahyu 21:4, 23).
Inilah pengharapan kita. Suatu hari, kemuliaan Allah akan tampil dalam penciptaan baru dan menghapus segala kejahatan, segala rasa sakit dan semua kesedihan dan semua ketakutan dan semua rasa bersalah. Semua ketaatan dan kesetiaan akan dipulihkan dan diberi upah. Segala penyangkalan diri dan penderitaan dalam iman akan diganti dan dibayar 100 kali lipat.
“Ia, yang tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri, tetapi yang menyerahkan-Nya bagi kita semua, bagaimanakah mungkin Ia tidak mengaruniakan segala sesuatu kepada kita bersama-sama dengan Dia?” (Roma 8:32). Semua yang dimiliki Allah akan menjadi warisan bagi anak-anak-Nya, untuk menjadi kesenangan mereka yang abadi.
4. “Akupun tidak berhenti [mengucap syukur] supaya Ia menjadikan mata hatimu terang, agar kamu mengerti pengharapan apakah yang terkandung dalam panggilan-Nya: betapa kayanya kemuliaan bagian yang ditentukan-Nya bagi orang-orang kudus” (Efesus 1:16-18).
Tantangan terbesar bagi kita sekarang adalah untuk mengenal kemuliaan pengharapan kita. Untuk melihatnya dengan mata hati dan bukan hanya berpikir tentang hal itu dengan pemikiran kita saja. Ini adalah pertempuran spiritual yang dahsyat. pp Allah mengatakan bahwa "dengan melihat kita tidak akan melihat dan dengan mendengar kita tidak akan mendengar.” Marilah kita berdoa dengan segenap hati kita bahwa Allah yang berkata “Jadilah terang,” akan bersinar dalam hati kita “supaya kita beroleh terang dari pengetahuan tentang kemuliaan Allah yang nampak pada wajah Kristus” (2 Korintus 4:6)
Ringkasan
Berdoalah untuk matamu > lihatlah kemuliaan Allah > berpengharapanlah dalam kemuliaan itu > bersukacitalah dalam pengharapan > kuatlah dalam sukacita.
Dalam uluran tangan karena Allah besertamu,
Pastor John